Makanan Sehat yang Buat Anda Merasa Kenyang Lebih Lama
Christina Andhika Setyanti | CNN Indonesia
Senin, 11 Mei 2015 13:03 WIB
Menurut penelitian di Pennsylvania State University, perempuan yang menikmati nasi dan sup ayam saat sarapan akan menikmati makan yang punya 100 kalori lebih rendah saat makan siang.
Sup bisa membuat Anda kenyang lebih lama karena banyak mengandung serat dari sayuran. Selain itu kandungan protein dari ayam juga akan membantu mengeyangkan perut.
(chs/utw)
Sup bisa membuat Anda kenyang lebih lama karena banyak mengandung serat dari sayuran. Selain itu kandungan protein dari ayam juga akan membantu mengeyangkan perut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT